28 November, 2008

Fasilitas menambah kata kunci (keyword)

Pada Islamic Database ada fasilitas menambah kata kunci, bagaimana cara kerjanya?
Pada prinsipnya fasilitas tersebut adalah fasiltas comment, yaitu fasilitas yang diperuntukan bagi pengunjung. Sesuai dengan prinsip library 2.0 yang memungkinkan pengguna secara aktif menambahkan kata kunci. Setelah diposting comment ini tidak bisa diedit, tetapi kalau ingin menambah maka akan dibuat commet-comment berikutnya. Kita sebagai pustakawan akan membaca comment-comment ini, jika cocok maka kita akan masukan kedalam deskripsi Keyword. Comment-comment ini setelah itu bisa kita hapus. begitu seterusnya.

No comments:

Post a Comment